Timika, (Torangbisa.com) – Kabar baik menyelimuti masyarakat pesisir…
Papua Terkini
Dinas PUPR Mimika Rampungkan Pembangunan Jalan Lingkungan di Kokonao
Timika, Torangbisa.com – Pemerintah Kabupaten Mimika, Provinsi Papua Tengah, melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Mimika, telah menuntaskan pembangunan peningkatan Jalan Cenderawasih di Kampung Kokonao, Distrik Mimika Barat, dengan total panjang sekitar 500 meter.
Umumkan Pemenang Lomba Pembuatan Video dan Berikan Penghargaan, Everth: Kampanye Pemuda Tangguh Bebas Rokok dan Narkoba
Timika, Torangbisa.com – pengumuman pemenang lomba pembuatan vidio kampanye pemuda tangguh bebas rokok dan narkoba tahun 2025, Yang berlangsung di hotel horison ultima, Jumat(19/12/25).
Disnakeswan Pastikan, Stok dan Kelayakan Daging, dan Telur Menjelang Natal 2025 dan tahun Baru 2026
Timika, Torangbisa.com – Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru, Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (Disnakeswan) Kabupaten Mimika akan memastikan ketersediaan dan kelayakan daging dan telur serta harga menjelang natal 2025 dan tahun Baru 2026.
Pelatihan Jadi Ruang Pencaker, Abraham Kateyau: Isi Waktu dan Dorong Usaha Mandiri
Timika, Torangbisa.com – Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Mimika, Abraham Kateyau, mengatakan bahwa dalam meningkatkan kompetensi pencari kerja, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mimika tetap berkomitmen dan membuka ruang yang seluas-luasnya kepada pencaker OAP dan Labeti.
Kesbangpol Gelar FGD Rekon Data Aksi Bela Negara, Perkuat Peran ASN dalam Pengabdian Profesi
Timika, Torangbisa.com — Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Mimika menggelar Focus Group Discussion (FGD) Rekon Data Aksi Bela Negara dengan tema “Pengabdian Profesi Aparatur Sipil Negara (ASN) sebagai Wujud Keikutsertaan Bela Negara”, Kamis (18/12/2025).
Pemuda Mimika Bergerak Jaga Lingkungan, Bupati Apresiasi Lomba Video Aksi Sosial 2025
Timika, Torangbisa.com – Dinas Pariwisata, Kebudayaan, Pemuda, dan Olahraga (Disparbudpora) Kabupaten Mimika menggelar Lomba Pembuatan Video Aksi Sosial Kategori Pemuda Tahun 2025 yang berlangsung di Hotel Horison Ultima, Rabu (17/12/2025).
Penetapan Persyaratan Penerbitan Budidaya Ikan, Dinas Perikanan Mimika Launching Website “Si Cantik Mimika”
Timika, Torangbisa.com – Untuk memastikan penetapan persyaratan dan prosedur penerbitan Tanda Daftar Bagi Pembudayaan Ikan (TDPIK), Dinas Perikanan Kabupaten Mimika melaunching Website “Si Cantik Mimika”.
Jelang Natal, Harga Ayam dan Daging di Timika Masih Normal, Pedagang Waspadai Kenaikan
Timika, Torangbisa.com — Menjelang perayaan Natal 2025, harga daging ayam dan daging sapi di Kota Timika masih terpantau stabil.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
