Timika, Torangbisa.com – Bupati Mimika, Johannes Rettob bersama Wakil Bupati Mimika, Emanuel Kemong disambut dengan penuh haru dan sarat nilai sejarah mewarnai peresmian renovasi masjid tertua di Kabupaten Mimika tepatnya di Kokonao, Distrik Mimika Barat.
Emanuel Kemong
5 PJT Pratama Ambil Sumpah Janji, Sisanya Awal Tahun Depan, Berikut Nama Pejabat dan OPD
Timika, Torangbisa.com – Bupati Mimika, Johannes Rettob didampingi Wakil Bupati Mimika, Emanuel Kemong resmi memimpin proses pengambilan sumpah janji jabatan bagi 5 Pimpinan Jabatan Tinggi (PJT) Pratama dilingkungan Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Mimika.
Bupati Mimika Diundang Hadiri Pembukaan Asia Pacific Walking Football Cup 2025 di Bali, Papua Tengah Wakili Indonesia
Timika, Torangbisa.com — Bupati Mimika, Johannes Rettob selaku ketua KORMI Papua Tengah mendapat undangan resmi untuk menghadiri Upacara Pembukaan Asia Pacific Walking Football Cup (APWFC) 2025 yang akan digelar di Stadion Gelora Samudra Kuta, Bali, pada Kamis, 13 November 2025 pukul 14.00 WITA.
Bupati dan Wabup Resmikan Penggunaan Air Bersih di Amar, PUPR Laporkan 213 Sambungan Rumah Terpasang
Timika, Torangbisa.com – Bupati Mimika Johannes Rettob didampingi Wakil Bupati Emanuel Kemong dan Dandim 1710 Mimika, Letkol (Inf) M. Slamet Wijaya meresmikan penggunaan air bersih di Distrik Amar, Sabtu (2/11). Kegiatan ini menandai selesainya pembangunan jaringan air bersih yang dikerjakan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Mimika sejak tahun 2024.
Saat Kunker, Bupati dan Wakil Bupati Mimika Terima Beragam Keluh-kesah Warga Amar
Timika, Torangbisacom – Ratusan warga Distrik Amar antusias menyambut kedatangan Bupati Mimika Johannes Rettob bersama Wakil Bupati Emanuel Kemong dalam agenda tatap muka dan serap aspirasi di halaman Kantor Distrik Amar, Senin (3/11).
Kunker Bupati dan Wabup Mimika di Uta, Disambut Tarian Adat Kamoro
Timika, Torangbisa.com – Bupati Mimika Johannes Rettob, dan Wakil Bupati Emanuel Kemong, bersama Ketua dan Wakil Ketua TP PKK, Dandim 1710/Mimika, jajaran Forkopimda, serta sejumlah pimpinan OPD pada Minggu (2/11) melanjutkan rangkaian kunjungan kerja ke Kampung Uta, Distrik Mimika Barat Tengah.
Setiba di Mimika Barat Tengah, Bupati dan Wakil Bupati Mimika serta Rombongan Resmikan Layanan Air Bersih dan Perpustakaan Kampung
Timika, (Torangbisa.com) — Pemerintah Kabupaten Mimika kembali menunjukkan…
Wabup Mimika Ingatkan Seluruh ASN Lebih Baik Hidupi Keluarga dari Hasil Keringat Sendiri, Bukan dari Gratifikasi
Timika, Torangbisa.com – Wakil Bupati Mimika, Emanuel Kemong, mengingatkan seluruh aparatur sipil negara (ASN) dan pejabat di lingkungan Pemerintah Kabupaten Mimika untuk tidak tergoda pada praktik gratifikasi dalam pelaksanaan tugas pemerintahan dan pelayanan publik.
Tekankan Integritas ASN Tolak Gratifikasi Hindari Benturan Kepentingan Wujudkan Mimika Bersih dari Korupsi
Timika, Torangbisa.com — Inspektorat Kabupaten Mimika menggelar sosialisasi Anti Korupsi, Gratifikasi, dan Benturan Kepentingan bagi para kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di lingkungan Pemkab Mimika Tahun Anggaran 2025.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.

