“Tidak henti-hentinya kita memberikan pesan-pesan kepada warga untuk aktif dalam mendukung ketahanan pangan dan juga masalah kamtibmas,” kata Brigpol Nixon Mehue.
redaksi

Dorong Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Kampung Hangaitji Bagikan Bibit Jagung dan Kacang Tanah
“Kegiatan ini merupakan sinergi Polri dengan masyarakat dalam menjaga ketahanan pangan dan situasi yang kondusif di wilayah,” ujar Brigpol Nixon.

Satgas Ops Damai Cartenz Berhasil Amankan Bandara Aminggaru Ilaga Saat Terjadi Kontak Senjata
“Personel Satgas ODC bertindak cepat dan terukur dalam menghadapi situasi darurat. Bandara sebagai objek vital berhasil diamankan dan aktivitas penerbangan tetap berjalan. Ini adalah bentuk nyata kehadiran negara dalam menjaga stabilitas di Papua,” ujarnya.

Komunikasi Publik, Kunci Penting Keberhasilan Koperasi Merah Putih
“Kami menghadapi tantangan besar dalam waktu yang sangat singkat. Pembentukan koperasi memang dipermudah, dengan kolaborasi antarkementerian, pemerintah daerah, hingga notaris. Tetapi yang paling krusial adalah menjelaskan dengan benar kepada publik bahwa ini bukan program hibah, tapi ekosistem usaha kolektif berbasis kemandirian,” kata Afif.

Satgas TMMD 124 Kodim 1710/Mimika Bersama Poktan Noken Naena Terus Kejar Target Penanaman Di Lokasi Pembukaan Lahan Tidur
“Kami terus kejar target penanaman sehingga progres ini akan tercapai secara maksimal 100%” ujarnya.

Meski Dihadapkan Dengan Kendala Yang Ada, Dansatgas TMMD ke 124 Salut Dengan Progres Yang Telah Dicapai Saat INI
“Kami optimistis pekerjaan ini bisa selesai tepat waktu. Dukungan warga sangat luar biasa, mereka turut serta setiap hari,” ungkao Dandim.

Turut Berbela Sungkawa, Personel Satgas TMMD Melayat Sembari Membantu Warga Yang Berduka
“Istri Kepala Kampung meninggal dunia dini hari karena sakit, rencana besok baru akan di makamkan, saya mewakili personel Satgas mengucapkan turut berduka cita, semoga keluarga yg ditinggalkan diberikan ketabahan,” ucapnya.

Wonder Futsal Series 2025 Resmi Bergulir di Timika, Freeport Dukung Penuh Semangat Pelajar Papua
“Sebagai bagian dari masyarakat Papua, kami berkomitmen mendukung setiap langkah positif yang membangun anak-anak muda di wilayah ini. Turnamen seperti ini adalah wadah luar biasa untuk menyalurkan energi, bakat, dan semangat mereka,” ungkap Nathan.

Temukan Amunisi di Bandara Mozes Kilangin, Avsec Maskapai Aman Air Klarifikasi Terkait Temuan Belasan Amunisi di X-ray
“Saya Achmad Fauzi Avsec Maskapai Aman Air berkaitan dengan berita yang beredar di Bandara Mozes Kilangin ingin menyampaikan klarifikasi tentang Disinformasi saat menemukan munisi Xray Cargo Bandara Mozes Kilangin,” kata Achmad Fauzi saat ditemui di jalan Budi Utomo, Sabtu (24/5/2025).

Puluhan Anggota Linmas se-Distrik Mimika Timur Jauh Fokus Trantib dan Kawal Pembangunan
“Kalau kampung tidak aman, pembangunan pasti terganggu. Karena itu, Linmas harus punya pemahaman dan kapasitas yang baik agar bisa menjadi garda terdepan menjaga stabilitas di tingkat RT dan kampung,” tegas Yulius.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.