Timika, Torangbisa.com – Pemerintah Kampung Nawaripi terus mendorong kemandirian ekonomi kampung melalui penguatan Badan Usaha Milik Desa (BUMDes).
Kampung Nawaripi
BUMDes Nawaripi Jaya Resmi Terdaftar Secara Nasional di Kemendes PDTT, Siap Berkontribusi untuk Mimika
Timika, Torangbisa.com – Pemerintah Kampung Nawaripi mengawali tahun 2026 dengan capaian strategis yang memperkuat landasan hukum dan prospek ekonomi desa dengan mendaftar BUMDes Nawaripi Jaya terdaftar resmi secara nasional di Kementrian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal, dan Transmigrasi Republik Indonesia.
BUMDes Nawaripi Jaya Penopang Ekonomi Warga Melalui Wisata Rohani dan Kolam Pemancingan, Ini Pendapatan Selama Setahun
Timika, Torangbisa.com – Kampung Nawaripi melalui Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) menunjukan kontribusi dan dukungan kepada Pemerintah Kampung melalui pengelolaan Sumber Daya Alam (SDA) serta mendorong kemandirian warga.
Salurkan BLT Kepada 45 KPM, Ini Pesan Kepala Kampung untuk Warga Nawaripi
Timika, Torangbisa.com – Pemerintah Kampung Nawaripi kembali menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) kepada 45 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) sebesar Rp 1.800.000 per keluarga.
Dinas Pertanian Selenggarakan Pelatihan Pengelolaan Padi Gogo Bagi Petani di Nawaripi
Timika, Torangbisa.com – Dinas Pertanian, Hortikultura dan Perkebunan Kabupaten Mimika mengadakan pelatihan untuk pengelolaan sawah padi Gogo bagi petani di Kampung Nawaripi, Senin (8/12/2025).
Distrik Wania dan Kampung Nawaripi Kerja Bakti di Lingkungan SMAN I Pada Jumat Besok
Timika, Torangbisa.com – Pemerintah Distrik Wania dan Pemerintah Kampung Nawaripi menyelenggarakan kerja bakti di lingkungan SMAN I Timika.
Kampung Nawaripi Tetapkan Jaminan dari Dana Desa Sebesar 30 Persen Untuk Kopdes Merah Putih
Timika, Torangbisa.com – Pemerintah Kampung Nawaripi menggelar Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) dengan menetapkan 30 persen jaminan dari Dana Desa untuk Koperasi Merah Putih yang berlangsung di Warkop Nawaripi, Rabu (12/11/2025).
BUMDes Nawaripi Rencana Tanam Ribuan Pohon Bantuan PTFI, Rafael: Alam Dijaga Hasilkan Oksigen Bagi Kelangsungan Hidup Manusia
Timika, Torangbisa.com – Direktur BUMDes Nawaripi, Rafael Raorekeyau, menyampaikan bahwa alam yang terpelihara dengan baik merupakan penghasil oksigen bagi dunia. Untuk itu, bantuan ribuan pohon dari Departemen Lingkungan Hidup PT Freeport Indonesia (PTFI) akan segera ditanam.
Plang Larangan Buang Sampah Dipasang di Jalan Masuk Kampung Nawaripi, Layanan Jemput Sampah Disiapkan
Timika, Torangbisa.com — Kepala Kampung Nawaripi, Norman Ditubun, sangat serius dalam penanganan sampah dilingkungannya dengan memasang plang larangan membuang sampah dijalan masuk Kampung Nawaripi.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
