Timika, Torangbisa.com — Bupati Mimika, Johannes Rettob, Rabu malam (6/11), mengunjungi rumah duka almarhum Michael Jordan Kuum di Jalan Kesehatan Dalam, Timika.
Johannes Rettob
Bupati Mimika Johannes Rettob Paparkan Inovasi Daerah pada Ajang Innovative Government Award 2025
Jakarta, Torangbisa.com – Pemerintah Kabupaten Mimika menjadi salah satu daerah di Papua yang dipercaya memaparkan inovasi pembangunan dalam ajang Innovative Government Award (IGA) 2025, yang digelar oleh Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) Kementerian Dalam Negeri, Rabu (5/11/2025).
Bupati dan Wabup Resmikan Penggunaan Air Bersih di Amar, PUPR Laporkan 213 Sambungan Rumah Terpasang
Timika, Torangbisa.com – Bupati Mimika Johannes Rettob didampingi Wakil Bupati Emanuel Kemong dan Dandim 1710 Mimika, Letkol (Inf) M. Slamet Wijaya meresmikan penggunaan air bersih di Distrik Amar, Sabtu (2/11). Kegiatan ini menandai selesainya pembangunan jaringan air bersih yang dikerjakan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Mimika sejak tahun 2024.
Saat Kunker, Bupati dan Wakil Bupati Mimika Terima Beragam Keluh-kesah Warga Amar
Timika, Torangbisacom – Ratusan warga Distrik Amar antusias menyambut kedatangan Bupati Mimika Johannes Rettob bersama Wakil Bupati Emanuel Kemong dalam agenda tatap muka dan serap aspirasi di halaman Kantor Distrik Amar, Senin (3/11).
Kunker Bupati dan Wabup Mimika di Uta, Disambut Tarian Adat Kamoro
Timika, Torangbisa.com – Bupati Mimika Johannes Rettob, dan Wakil Bupati Emanuel Kemong, bersama Ketua dan Wakil Ketua TP PKK, Dandim 1710/Mimika, jajaran Forkopimda, serta sejumlah pimpinan OPD pada Minggu (2/11) melanjutkan rangkaian kunjungan kerja ke Kampung Uta, Distrik Mimika Barat Tengah.
Setiba di Mimika Barat Tengah, Bupati dan Wakil Bupati Mimika serta Rombongan Resmikan Layanan Air Bersih dan Perpustakaan Kampung
Timika, (Torangbisa.com) — Pemerintah Kabupaten Mimika kembali menunjukkan…
Resmikan Listrik Desa di Potowaiburu, Bupati JR: Sesuai Visi Misi Kami, Mimika Harus Terang di Semua Distrik
Timika, (Torangbisa.com) – Komitmen Pemerintah Kabupaten Mimika untuk…
Pemkab Mimika Resmikan Dua Distrik Baru, Mimika Gunung dan Mimika Utara, Ini Penjelasannya
Timika, Torangbisa.com – Pemerintah Kabupaten Mimika mengambil langkah dengan meresmikan dua distrik baru, yaitu Distrik Mimika Gunung dan Distrik Mimika Utara.
Launching Bank Sampah BNI, Mengubah Sampah Jadi Sumber Ekonomi Masyarakat
“Sampah yang kita kumpulkan bisa menjadi uang, kami akan terus kembangkan bagaimana sampah ini bisa diolah secara maksimal,” ujar Bupati Rettob.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.
