“Kita semua yang hadir di sini menunjukkan komitmen bersama untuk mendorong pertumbuhan ekonomi yang lebih baik, lebih adil, dan lebih berkelanjutan,” ujar Wabup Kemong.
Pemerintahan
Wabup Mimika Emanuel Kemong: Dua Distrik Belum Menyala, PLN Targetkan Listrik Tersambung 100% pada 2025
“Rata-rata 90 persen distrik di Mimika sudah menyala. Kendala hanya ada di dua distrik yang sampai saat ini belum sama sekali. Untuk wilayah lain, listrik sudah masuk, hanya saja masih ada gangguan teknis pada instalasi dan jaringan,” jelas Wabup Kemong
Mimika Jadi Tuan Rumah Sosialisasi IKD Papua, Wabup Emanuel Kemong: Kajian Risiko Bencana Sangat Penting Terhadap Dinamika Risiko Yang Terus Berkembang
“Berdasarkan Indeks Risiko Bencana Indonesia (IRBI) tahun 2024, Provinsi Papua Tengah memiliki skor 116,49 dengan kategori sedang. Sementara Kabupaten Mimika mencatat angka 138,80 dengan risiko bencana berupa banjir, gelombang pasang, angin kencang, konflik sosial, dan tanah longsor,” kata Wabup Kemong.
Gubernur Meki Nawipa Serahkan Laptop Kepada 9 Anggota Paskibra Tingkat Provinsi di Timika
“Laptop ini dipergunakan untuk hal baik, yang bisa menunjang cita-cita. Jangan pakai untuk hal yang tidak baik, jadi harus dimanfaatkan dengan baik,” kata Gubernur Meki.
DLH Mimika Luncurkan Program Kios Sampah Tukar Sampah Jadi Sembako
“Program ini akan dimulai di Kelurahan Inauga dan Kelurahan Otomona. Kami siapkan dana untuk membeli sampah dari warga, sekaligus dana tambahan untuk kelurahan membangun gudang penampungan sampah,” ujar Jeffri di Timika.
Kurangnya Armada, Layanan Angkutan Sampah Belum Menjangkau Semua Wilayah
“Kami belum bisa layani jalur seperti Kwamki Narama dan kawasan institusi seperti Brigif, Kodim, Polres, dan lainnya. Dana yang tersedia belum cukup untuk menjangkau sampai ke sana,” ungkap Jeffri saat ditemui di Kantor DPRK Mimika, Senin (8/9/2205).
Benahi TPA Iwaka, Anggaran 2,5 M Untuk Rubah Sistem Open Dumping ke Control Landfill
Dalam aistem open dumping, truk sampah langsung membuang sampah di lahan terbuka, lalu diratakan dengan alat berat. Sementara dalam sistem control landfill, sampah yang dibuang harus langsung ditutup dengan lapisan tanah untuk mengurangi dampak lingkungan, seperti bau, pencemaran air tanah dan dampak lainnya.
Seleksi Jabatan Eselon Lanjut ke Tahap Presentasi Makalah dan Wawancara
“Seleksi sudah selesai kemarin, tapi masih ada satu tahapan lagi yang harus mereka ikuti, yaitu penulisan makalah, kemudian presentasi makalah di hadapan tim, dan terakhir wawancara,” ujar Abraham, usai pimpinan apel gabungan di halaman Kantor Pusat Pemerintahan, Senin (8/9/2025).
Pj. Sekda Mimika Imbau Pejabat Tunda Kegiatan Seremonial Mewah, Jaga Kondusifitas Daerah
“Kita tahu, kondisi Indonesia akhir-akhir ini sedang tidak stabil. Karena itu, kami berharap Mimika tetap dalam suasana yang kondusif,” ujar Abraham usai apel gabungan di halaman Kantor Pusat Pemerintahan, Senin (8/9/2025).
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.

