Timika, (Torangbisa.com) – Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten…
redaksi
Satgas Ops Damai Cartenz dan Polres Yahukimo Olah TKP Kasus Penganiayaan Berat Dua Warga Sipil
Jayapura, Torangbisa.com – Satgas Operasi Damai Cartenz bersama Polres Yahukimo melakukan olah tempat kejadian perkara (TKP) terkait kasus penganiayaan berat terhadap dua warga sipil di Jalur 1, Kompleks Angguruk Paradiso, Distrik Dekai, Kabupaten Yahukimo.
Kesbangpol Mimika Prioritaskan Disiplin SPJ Jelang Pemeriksaan BPK, Keterlambatan Laporan Berdampak pada Pencairan Anggaran
Timika, Torangbisa.com – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Mimika mengimbau agar ketertiban administrasi dalam penyampaian Surat Pertanggungjawaban (SPJ) sangat penting sebagai prasyarat sebelum audit oleh Badan Pemeriksa Keuangan (BPK).
Kesbangpol Mimika Bangun Dua Pos Pelayanan di Daerah Terpencil, Wujudkan Aspirasi Warga Melalui Musrenbang
Timika, Torangbisa.com – Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Mimika tengah menyelesaikan pembangunan dua unit pos pelayanan masyarakat.
Satgas Damai Cartenz dan Polres Yahukimo Serahkan Tersangka Kasus Penyerangan Nakes dan Guru ke Kejaksaan Jayawijaya
Jayapura, Torangbisa.com – Satgas Operasi Damai Cartenz bersama Polres Yahukimo resmi menyerahkan tersangka dan barang bukti (tahap II) kasus pembunuhan berencana, penganiayaan, dan pembakaran atas nama Aris Pahabol kepada Jaksa Penuntut Umum (JPU) di Kejaksaan Negeri Jayawijaya, Kamis (6/11/2025).
Musda Golkar Papua Tengah Dihadiri Ketum Bahlil Lahadalia
Timika, Torangbisa.com – Ketua Umum Partai Golkar Bahlil Lahadalia mengobarkan semangat konsolidasi kader Partai Golkar Papua Tengah dalam Musyawarah Daerah (Musda) II DPD Golkar Papua Tengah, yang digelar di Hotel Horison Ultima Timika, Jumat (7/11/2025).
Fix, Turnamen Futsal U-22 Piala Bupati Mimika Diikuti 32 Tim
Timika, Torangbisa.com – Sekretaris Asosiasi Futsal Kabupaten (AFK) Mimika, Risal Hanafi, mengumumkan bahwa turnamen futsal U-22 Piala Bupati Mimika akan diikuti oleh 32 tim. Kuota ini bertambah dari rencana awal yang hanya 24 tim.
Festival Budaya Amungme Kamoro Berwawasan Nusantara Wujud Persatuan dalam Keberagaman Mimika
Timika, Torangbisa.com – Bupati Mimika, Johannes Rettob, membuka secara resmi Festival Budaya Amungme dan Kamoro Berwawasan Nusantara, sebuah kegiatan akbar yang untuk pertama kalinya digelar di Kabupaten Mimika.
Dorong Strategi Ketenagakerjaan 2025–2029, FGD Hasilkan Rekomendasi Konkret untuk Perluasan Lapangan Kerja
Timika, Torangbisa.com – Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kabupaten Mimika menggelar Focus Group Discussion (FGD) terkait penyusunan Rencana Tenaga Kerja Daerah (RTKD) Kabupaten Mimika tahun 2025–2029.
Satgas Ops Damai Cartenz Berhasil Lumpuhkan Seorang yang Menamakan Dirinya Komandan Batalyon Semut Merah KKB Yahukimo, Pelaku Pembacokan Dua Warga Sipil di Yahukimo
Yahukimo, Torangbisa.com — Satgas Operasi Damai Cartenz beserta aparat gabungan telah berhasil melakukan penegakan hukum terhadap seorang yang Menamakan Dirinya Komandan Batalyon Semut Merah Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) kodap Yahukimo, Lipet Sobolim alias Cocor Sobolim alias Junior Bocor Sobolim.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.

